Pelatih Tottenham Hotspurs Harry Redknapp memutuskan untuk mendatangkan Louis Saha dari Everton. Redknapp mengaku senang dengan bergabungnya mantan Manchester united bersia 33 tahun asal France itu . “Ia pemain yang punya pergerakan yang bagus. Hanya saja disini ia mungkin membutuhkan sedikit perubahan,” kata Redknaap.
Pada saat bersamaan Redknaap juga melepas salah satu pemain ke everton yaitu Steven Pienaar dengan status pinjaman setengah musim. Sebetulnya Redknaap berharap bisa mendatangkan striker Marseille Loic Remy untuk menggantikan Pavlyuchenko. Namun klub perancis itu menolak 18 juta poundsterling tawaran Spurs . Ini adalah daftar belanja Spurs Klik disini !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar